Tentang Aston Tanjung Pinang Hotel & Conference Center
Jika anda memiliki agenda kegiatan yang membutuhkan ruangan besar, maka Aston Tanjung Pinang Hotel & Conference Center adalah pilihan yang tepat. Hotel ini memiliki ruang pertemuan yang luas dan dilengkapi dengan berbagai fasilitas penunjang sebagai tempat rapat, seminar baik itu dari instansi pemerintah maupun swasta.
Aston Tanjung Pinang Hotel & Conference Center memiliki segala fasilitas penjang bisnis untuk anda dan kolega.
Pengalaman menginap anda menjadi tidak terlupakan berkat pelayanan istimewa yang di sertai oleh berbagai fasilitas pendukung untuk kenyamana wisata anda.

Lokasi
Menginap di Aston Tanjung Pinang Hotel Conference Center saat anda sedang berada di Tanjung Pinang Timur adalah sebuah pilihan cerdas karena lokasi hotel terletak di daerah tanjung pinang yang strategis.Lokasi hotel hanya berjarak 1,76 KM dengan Bandara Raja Haji Fisabilillah dan dekat dengan transportasi laut dari singapura bagi yang menggunakan ferry yaitu Terminal ferry Tanjung pinang jarak tempuh 9,2 KM. Hotel ini cukup mudah dijangkau karena berdekatan dengan fasilitas publik. Selain itu hotel Aston Tanjung Pinang berdekatan dengan tempat wisata seperti misalnya Kuil Sungai Ular yang hanya berjarak 8,7 KM, Candi pohon banyan 9,5 KM.

Pusat kebugaran menjadi salah satu fasilitas yang wajib anda coba saat menginap di tempat ini.tersedia kolam renang untuk anda bersantai sendiri maupun bersama teman dan keluarga. Resepsionis siap 24 jam untuk melayani proses check in, check out maupun kebutuhan anda yang lain. jangan ragu menghubungi resepsional karena pelayanan hotel cepat melayani.
How to go aston tanjung pinang hotel from singapore
Berangkat dari Tanah Merah Ferry Terminal (Singapore) ke Terminal ferry Tanjung Pinang, Pulau Bintan dengan harga tiket $25 untuk orang dewasa dan 20$ untuk anak-anak. setelah sampai di terminal ferry Tanjung Pinang anda dapat menggunakan taxi menuju hotel Aston Tanjung Pinang.
rute yang dilalui adalah sebagai berikut :
Jl. Pelantar Penyengat, Tanjungpinang Kota, Kota Tanjung Pinang, Kepulauan Riau, Indonesia
Ke arah tenggara di Jl. SM. Amin menuju Jl. Hang Tuah
112 m
Belok kiri ke Jl. Merdeka
99 m
Belok kanan ke Jl. Bintan
248 m
Terus ke Jl. Tabin
147 m
Belok kiri ke Jl. Diponegoro
247 m
Belok kanan ke Jl. Bakar Batu
946 m
Belok kiri ke Jl. Brigjen Katamso
1,16 km
Belok kiri ke Jl. Sultan Machmud
775 m
Belok kanan ke Jl. Rawasari
2,01 km
Belok kanan ke Jl. RE Martadinata
373 m
Belok kiri ke Jl. D.I. Panjaitan/Jl. Raya Tj. Uban – Tj. Pinang
1,69 km
Belok kanan ke Jl. D.I. Panjaitan
2,55 km
Terus ke Jl. Adi SuciptoTujuan ada di sebelah kanan.
1,18 km
Jl. Adi Sucipto, Pinang Kencana, Tanjungpinang Tim., Kota Tanjung Pinang, Kepulauan Riau 29125, Indonesia
Review Traveloka
Kenyamanan 7,7
Pelayanan 7,7
Kebersihan 7,9
Makanan 7,3
Lokasi 7,2
Alamat hotel aston tanjung pinang
Jalan Adi Sucipto KM. 11, Tanjung Pinang, Indonesia. Kode pos 29125
- Fasilitas Publik
Layanan kamar 24 jam
Layanan kamar
Area parkir
Brankas
WiFi di area umum
Kafe
Restoran
Laundry
Penitipan bagasi
Resepsionis 24 jam
- Makanan dan Minuman
Bar
Bar di kolam renang
- Kegiatan Lainnya
Layanan pijat
Pusat kebugaran
Kolam renang outdoor
Taman
Kolam renang anak - Fasilitas bisnis
Fasilitas rapat - Transportasi
Antar-jemput bandara
Sewa mobil - Fasilitas Terdekat
ATM/ Bank - Konektivitas
Internet Kamar
HARGA KAMAR MARET 2017
- Studio Room (1 tamu per kamar)

Harga/Tarif Kamar Permalam Rp. 498.000
Kebijakan Pembatalan
Pemesanan ini non-refundable (tidak dapat di batalkan)
Deskripsi Kamar
Tipe tempat tidur: single bed
Luas kamar: 18.0 m2
Fasilitas Standar: Free WiFi, Sarapan
Fasilitas Kamar: Brankas dalam kamar; Televisi, AC,
Pembuat kopi /teh, Kulkas
Fasilitas Kamar Mandi: Hairdryer Toiletries, Shower
18 sqm Studio menawarkan AC, TV kabel dengan 74 saluran, 24 jam
Layanan kamar harian : cuci laundry, Mini Bar; Shower
dan Wi-H.
Satu akomodasi per orang termasuk
sarapan sehari-hari.
- Superior Room (2 tamu per kamar)

Harga/Tarif Kamar Permalam Rp. 570.000 (hemat 25%)
Kebijakan Pembatalan
Pemesanan ini non-refundable (tidak dapat di batalkan) .
Deskripsi Kamar
Tipe tempat tidur:1 double bed atau 2 single bed
Luas kamar : 23.0 m2
Fasilitas Standar : Free wifi, Sarapan
Fasilitas Kamar : Pembuat kopi / teh, Televisi, Kulkas, Brankas dalam kamar, AC
Fasilitas Kamar Mandi : Shower, Hair dryer, Toiletries
23 sqm Superior room menawarkan AC, TV kabel dengan 74 saluran, 24 jam
Layanan kamar harian : cuci laundry, Mini Bar; Shower
dan Wi-H.
- Deluxe Room (2 tamu per kamar)

Harga/Tarif Kamar Permalam Rp. 616.000
Kebijakan Pembatalan
Pemesanan ini non-refundable (tidak dapat di batalkan).
Deskripsi Kamar
Tipe tempat tidur: 1 double bed atau 2 single bed
Luas kamar: 26.0 m2
Fasilitas Standar: Free WiFi, Sarapan
Fasilitas Kamar: Brankas dalam kamar, Televisi, AC,Pembuat kopi /teh, Kulkas
Kamar Deluxe menawarkan semua Fasilitas hotel internasional. Ada deluxe atau ukuran tempat tidur twin, TV layar datar dengan lebih dari 74 saluran, fasilitas shower, telepon dan mini bar.
- Premier Deluxe Room (2 tamu per kamar)

Harga/Tarif Kamar Permalam Rp. 661.000
Kebijakan Pembatalan
Pemesanan ini non-refundable (tidak dapat di batalkan).
Deskripsi Kamar
Tipe tempat tidur: 1 double bed atau 2 single bed
Luas kamar: 32.0 m2
Fasilitas Standar: Free WiFi, Sarapan
Fasilitas Kamar: Brankas dalam kamar, Televisi, AC,Pembuat kopi /teh, Kulkas
Fasilitas kamar mandi : Hair dryer, shower, bathub, toiletries
Kamar Deluxe menawarkan semua Fasilitas hotel internasional. Ada deluxe atau ukuran tempat tidur twin, TV layar datar dengan lebih dari 74 saluran, fasilitas shower, telepon dan mini bar.
Demikianlah ulasan tentang Aston tanjung pinang hotel & conference center review, untuk mendapatkan
informasi hotel murah lain anda dapat membaca artikel mengenai DAFTAR HARGA HOTEL TERMURAH DI TANJUNG PINANG
Untuk Informasi Wisata , Reservasi Hotel, Paket Wisata, Transportasi dan rental mobil di Pulau bintan dan Tanjungpinang silahkan hubungi kami.
Contact Us :
Untuk Informasi Wisata , Reservasi Hotel, Paket Wisata, Transportasi dan rental mobil di Pulau bintan dan Tanjungpinang silahkan hubungi kami.
Contact Us :
Mr. Bae Bintan
Counter Mutiara Cikalana Tour & Travel
Alamat :Pintu kedatangan Internasional
Pelabuhan Sri Bintan Pura Tanjungpinang
Tlp/ watshapp : 085669911000
emai: bintanpackages@gmail.com
website : bintanpackage.com